LDKS Siswa-Siswi SMPN 8 Cibitung. - Media Informasi SMP Negeri 8 Cibitung

Breaking

Banner

Minggu, 27 Oktober 2019

LDKS Siswa-Siswi SMPN 8 Cibitung.



Media Informasi - Latihan dasar kepemipinan siswa atau LDKS adalah sebuah bentuk kegiatan yang bertolak ukur kepada peningkatan sumber daya siswa/siswi peserta untuk mendalami dan memahami tentang konsep-konsep atau dasar – dasar sebuah organisasi.

fungsi LDKS adalah :
-Koordinasi kegiatan yang sejalan dengan tujuan
-Kemampuan beradaptasi dengan lingkungan luar
-Terpenuhinya fungsi dan peran seluruh komponen



Maka dari itu SMPN 8 Cibitung dalam rangka menumbuh kembangkan jiwa kepemimpinan siswa siswinya juga melaksanakan LDKS pada hari Sabtu-Minggu, Tanggal 26 - 27 Oktober 2019 yang bertempat di VILLA OUVUS, Jl. Raya Puncak KM.77 Leuwimalang Cisarua Bogor.